
Solidaritas Indonesia untuk Rakyat Palestina
Bantu Palestina untuk Memberikan Harapan kepada Mereka yang Terkena Dampak Bencana!
Info Lembaga

Yayasan Rumah Quran Qurthuba
Tentang program
75 TAHUN LEBIH PENJAJAHAN TERUS TERJADI DI PALESTINA
Blokade penjajah Israel yang dilakukan sejak tahun 2007 membuat rakyat Palestina meradang. Listrik dibatasi, air dibatasi dan bahkan pasokan logistik pun sangat terbatas akibat peraturan yang diberlakukan membuat Gaza layak disebut sebagai PENJARA TERBESAR di dunia ini dengan jumlah penduduk lebih dari 2jt orang terisolir dan hidup penuh keprihatinan.


8700 NYAWA MELAYANG, MAYORITAS DIANTARANYA ANAK-ANAK & WANITA
Genosida itu terjadi sejak 7 Oktober 2023, penjajah Israel terus menyerang siang dan malam kota Gaza tanpa ampun. Tentu yang paling menyedihkan adalah jatuhnya korban hingga saat ini (30/10/2023) lebih dari 8700 orang dengan 50% korban ialah anak-anak dan wanita, puluhan ribu rumah pun hancur rata dengan tanah, rumah sakit dan masjid dihancurkan, sehingga menyebabkan warga Gaza hidup semakin sengsara.


BELUM PERNAH TERJADI SEBELUMNYA GENOSIDA SEPARAH INI
Warga Gaza hanya bisa pasrah dan melawan semampunya. Ini bukanlah peperangan yang seimbang, lebih pas disebut sebagai penghapusan etnis dan juga genosida. Sampai kapan Gaza harus terus menerus berdarah?

Yuk sahabat! Segera ambil peran untuk ikut serta membasuh luka para korban dengan sedekah terbaikmu.
Donasi yang terkumpul akan dikirimkan berupa angan dan juga obat-obatan medis yang dibutuhkan.
Fundraiser
Lihat Semua
Zinedine Zidane

Snoopy
Vincenzo
Yuk jadi Fundraiser
program ini
Berita Terbaru
Lihat Semua30 Jul 2024
Pencairan Dana Rp 2.449.659
pengajuan pencairan dana untuk masyarakat palestina, mudah-mudahan dengan donasi yang ada dapat membantu meringankan beban mereka, amin
pengajuan pencairan dana untuk masyarakat palestina, mudah-mudahan dengan donasi yang ada dapat membantu meringankan beban mereka, amin
Donatur
Lihat SemuaHamba Allah
5 hari yang lalu
Rp 2.000
Hamba Allah
1 minggu yang lalu
Rp 1.000
Hamba Allah
1 minggu yang lalu
Rp 2.000
Hamba Allah
2 minggu yang lalu
Rp 2.000
Hamba Allah
2 minggu yang lalu
Rp 1.000