
SEDEKAH MAKANAN UNTUK YATIM PENJAGA AL QUR'AN
Sedekah Makanan Untuk Yatim Penghafal Qur'an
Info Lembaga

Panti Asuhan Darul Hidayah
Tentang program
Panti Asuhan Daarul Hidayah Didirikan sekitar 4 tahun yang lalu di Kabupaten semarang. Dengan 2 orang dewan pengurus, kini keluarga kami berjumlah total 22 orang. Yayasan kami bergerak dalam aksi sosial dan pelatihan yatim dan duafa. Sehari-hari, anak-anak asuh di panti asuhan daarul hidayah belajar beberapa mata pelajaran umum dan keagamaan. Mereka juga rutin belajar mengaji al Qur'an
Panti asuhan kami saat ini kekurangan beras untuk makan anak anak yang kami asuh di panti asuhan daarul hidayah.. karena akhir akhir ini kondisi panti asuhan daarul hidayah sepi donatur..
Dari pihak panti asuhan sudah berupaya mengajukan beberapa pengajuan di beberapa instansi namun masih belum ada tanggapan sampai saat ini
Kami membutuhkan biaya sebesar 15.000.000 untuk pembelian beras, sembako, minyak, telur dan kebutuhan pokok lainnya
Oleh karena itu, kami membutuhkan dukungan dari para #OrangBaik. Besar harapan kami untuk bisa terus menyalurkan kebaikan untuk sesama. Karena sangat mengerikan apabila kegiatan sosial dan pelatihan yatim dan duafa yang telah berjalan selama 4 tahun terakhir ini harus berakhir dengan alasan anak anak tidak bisa makan dengan layak
Fundraiser
Lihat Semua
Rian Ariona
Yuk jadi Fundraiser
program ini
Berita Terbaru
Belum ada berita
Lembaga belum membuat berita terbaru
Donatur
Lihat SemuaHamba Allah
10 bulan yang lalu
Rp 5.000
Hamba Allah
10 bulan yang lalu
Rp 10.000
Hamba Allah
1 tahun yang lalu
Rp 2.000
Hamba Allah
1 tahun yang lalu
Rp 2.000
Hamba Allah
1 tahun yang lalu
Rp 2.000