
Belikan Quran untuk Lansia Pesantren Nurul Iman
#InsanMulia, sedekah untuk belikan mereka Quran lansia yuk?
Info Lembaga

Yayasan Pesantren Quran Taqwa
Tentang program

Ketua Yayasan Indonesia Mengaji Komjen Pol Syafruddin menyampaikan 65% dari jumlah penduduk Indonesia beragama Islam tidak bisa membaca Alquran, termasuk ke dalamnya para lansia dhuafa yang luntang lantung menghadapi masa senjanya. Faktanya, mereka merasa bingung, dan banyak perasaan negative lainnya karena semua perubahan yang terjadi di hidupnya, seperti kehilanagan pasangan, penurunan fungsi tubuh, perasaan tesisih dan tidak berguna.

Berkaca dari keadaan ini, Pesantren Lansia Nurul Iman Karanganyar hadir fokus mempersiapkan para lansia untuk menyongsong khusnul khotimah dengan berbagai kegiatan keagamaannya. Salah satunya adalah membagi lansia ke kelas-kelas berdasarkan kemampuan mereka membaca Quran dan mengajari para lansia agar bisa membaca dan mengerti Kalamullah dengan metode Tsaqifa.

“Saya sama sekali tidak bisa membaca Al-Quran, saya sangat ingin bisa membaca Al-Quran,” ucap Mbah Paryanti, salah satu santri kelompok Tsaqifa. “Alhamdulillah sekarang saya sudah bisa membaca Al-Quran meskipu masih belum lancar,” ucap Mbah Paryanti dengan Bahasa jawanya yang kental.

Masalahnya, dari 150 peserta lansia dhuafa, hanya tersedia 20 Quran lansia. Quran ini berukuran lebih besar untuk menyesuaikan dengan kemampuan para lansia melihat, dan hargarnya lebih mahal. Alhasil, para lansia ini tidak bisa membawa Quran ke rumah untuk terus menerapkan pelajaran dan mengaji di rumah. Mereka hanya bisa mengaji sekali seminggu, saat mereka dapat giliran masuk pesantren. (Lihat kenapa para lansia hanya bisa masuk sekali seminggu di pesantren ini di sini).
#InsanMulia, sedekah untuk belikan mereka Quran lansia yuk?
Klik Donasi Sekarang untuk bangunkan Mbah Sukinem rumah Bahagia di penghujung usianya.
Sahabat juga bisa kunjungi kami di pesantrenquran.org, IG @pesantrenqurantaqwa, FB Pesantren Quran Taqwa atau Tiktok @pesantrenqurantaqwa.
----------
Donasi Langsung ke:
BSM (451) 713 0404 442
Mandiri (008) 130 00 176 30 800
BCA (014) 4377432222
BRI (002) 0407 01 000993 56 8
BNI (009) 1156566174
an Pesantren Quran Taqwa
Kirim bukti transfer ke WA 081120005110
Kantor Pesantren Quran Taqwa:
Jl. Cicalengka Raya No. 05
Kelurahan Antapani Kidul Kecamatan Antapani Kota Bandung 40291
Disclaimer:
Bila hasil donasi melebihi target, akan disalurkan kepada penerima manfaat lainnya dengan campaign serupa
Belum ada Fundraiser
Ayo jadi bagian dari #JembatanKebaikan dengan membagikan program ini
Berita Terbaru
Belum ada berita
Lembaga belum membuat berita terbaru
Donatur
Lihat SemuaHamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 10.000
Hamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 10.000
Hamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 2.000

Hamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 1.000